Jumat, 15 Februari 2013

Cara membuat blog di blogger

halo semua!! kali ini ADMIN akan membahas tentang CARA MEMBUAT BLOG DI BLOGGER. Karena,  banyak yang pasti penasaran cara membuatnya. Jadi ADMIN akan mengajari kalian karena ADMIN itu baik hateeee!!(lebay min!!)
Langkah pertama, kamu buka http://www.blogger.com, dan pasti kamu harus mengisi user dan password. nah isi user dan password itu adalah g-mail kamu (kalau ADMIN pakai G-mail, jadi nggak tahu soal yang lainnya). kalau sudah, kamu akan disuruh memilih nama akun kamu, mau pakai nama blogger terbatas atau pakai nama email, kalau ADMIN sarankan, lebih baik pakai nama blogger terbatas, karena itu nama samaran, sehingga orang-orang nggak akan tahu siapa kamu yang sebenarnya (misalnya aja tuh: Nuri123).
Langkah kedua, setelah berhasil, kamu akan muncul di dasbor blogger, klik aja Blog baru. setelah itu, kamu harus mengisi judul blog kamu (theme, yang tulisan besar di blog itu lho), lalu nama blog, sama latar belakang blog kamu (itu cuma sementara aja, setelah blog jadi, masih bisa diubah kok). lalu klik selesai. setelah itu, buat post kamu langsung, supaya kamu membuat blog, masih ada isinya. kalau mau, tambahkan saja video dan gambar. untuk tahu lebih banyak, kamu coba saja mengklik, supaya wawasan kamu bertambah.

cukup sekian penjelasan ADMIN, moga2 kalian tidak bingung lagi, kalau sudah membuat, kasih tau alamatnya ya! salam dari ADMIN!!!! Bye!!

2 komentar:

  1. kalau latar belakangnya kyk kakak gimana caranya ?

    BalasHapus
    Balasan
    1. latar belakang kamu tinggal ke template, trs klik sesuaikan. Trs kamu klik latar belakang, trs klik yg ada gambar kecilnya, nah, kamu klik aja yg unggah gambar. Oh iya, gak semua ukuran gambarnya lho yg bisa diunggah

      Hapus

tolong ya komentar, ADMIN sudah menyisakan waktu lho cuma buat nulis blog, hargai ya!!

ADMIN josechitersone.blogspot.com

JOseANGRYbirdsCHITERSONE